UPDATE DATA ANGIN PUTING BELIUNG DESA KARANGSONO


DEMAK – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Demak melaksanakan Giat Assesment dan Pendirian Dapur Umum Darurat di Desa Karangsono Kecamatan Mranggen (24/02). Sekitar Pukul 14.45 wib telah Terjadi Hujan Deras Dengan disertai Angin Puting Beliung di Wilayah Desa Karangsono Kecamatan Mranggen Demak dan sebagian Desa Kuripan Kec. Karangawen. Data update tanggal 24 Februari 2021 Pukul 21.00 WIB.

Dampak Kejadian Desa Karangsono :
Dampak Kejadian :

  1. Dukuh Krajan RW 02 :
    RT 05 : 2 rumah. 2 KK 7 JIWA
    RT 06 : 15 rumah. 16 KK 49 JIWA
    RT 07 : 27 rumah. 31 KK 102 JIWA
    RT 08 : 34 rumah. 44 KK 141 JIWA
    RT 09 : 17 rumah 19 KK 57 JIWA
    RT 10 : 39 rumah. 44 KK 133 JIWA
    RT 11 : 27 rumah. 31 KK 87 JIWA
    RT 12 : 26 rumah. 29 KK 88 JIWA
    Total : 189 rumah 216 KK 664 JIWA
  2. Dukuh Ploso RW 3 :
    RT 02 : 1 rumah. 1 KK 2 JIWA
    RT 03 : 6 rumah. 7 KK 24 JIWA
    RT 04 : 4 rumah. 5 KK 14 JIWA
    RT 05 : 1 rumah. 2 KK 6 JIWA
    RT 06 : 3 rumah. 3 KK 11 JIWA
    Total : 15 rumah 18 KK 57 JIWA

Kerusakan :
~ Rumah : 202 Unit terdiri dari
( 1 Rumah Roboh di Rt 12 Rw 02 )
( 1 Rumah Rusak Berat di Rt 12 Rw 02 )
( 190 Rumah Rusak Ringan )
( 10 Rumah Rusak Sedang )
~ Toko : 3 Unit ( 3 Toko Rusak Ringan )
~ Linggan (Tempat Pembakaran Batu Bata) : 18 Unit
( 2 Linggan Rusak Berat )
( 14 Linggan Rusak Ringan)
( 2 Linggan Rusak Sedang )

Dampak di Desa Kuripan Kec. Karangawen
Dukuh Panjen RT. 1 / RW. 1

  1. Tn. Supaat, 70 th,
    Jk : Genteng 500 pcs
  2. Tn. Abdul Khamid, 36 th
    Jk : Genteng 200 pcs
  3. Tn. Mustakim, 45 th
    Jk : Genteng 500 pcs
  4. Tn. Ari Wibowo, 29 th
    Jk : Genteng 200 pcs dan Kanopi
  5. Tn. Ari Junianto, 48 th
    Jk : Teras Roboh, Asbes 40 pcs Uk. 3 meter
  6. Tn. Imron Mashuri, 46 th
    Jk : Genteng 500 pcs

Pengungsi di TK Mekar Sari 2 Desa Karangsono

Korban :

  1. Santoso, 49 Th, Swasta
    Alamat Ds Kuripan Kec. Karangawen. Kab. Demak, luka robek di Kepala Panjang 20 Cm dalam 0,5 Cm tertimpa Gavalum (Rawat jalan di Puskesmas Mranggen) Korban pada saat kejadian sedang melintas di desa Karangsono.

Tindakan Yang Dilakukan :

  • mendatangi TKB
  • Memotong Pohon yang Roboh
  • Evakuasi Warga Terdampak di Balai Desa dan Gedung Sekolah TK.
  • Mendirikan Dapur Umum Darurat.
  • Pemeriksaan Kesehatan.
  • Kerja Bhakti Membersihkan Puing-Puing
  • Assesment / mencari data
  • Melaporkan pada Pimpinan

Kebutuhan mendesak :

  • Susu
  • Pempres dan Pakaian Bayi
  • Selimut
  • Logistik (Bahan Makanan untuk Warga)
  • Triplex
  • Paku
  • Kayu
  • Asbes
  • Genteng

Kerugian :

  • Genteng 94.450 buah
  • Asbes 345 lembar

Personil yang terlibat :

  • BPBD Kab Demak
  • Koramil Mranggen
  • Polsek Mranggen
  • Dinkes
  • Relawan PB Anglingkusumo
  • Relawan PB Kalijaga
  • PMI Demak
  • Pramuli

Armada/Peralatan :

  • 15 Unit Sepeda Motor
  • 2 Mobil BPBD
  • 1 Mobil PMI
  • 2 Mobil DKK
  • 1 Mobil Polsek
  • 3 Tenda Dinsos P2PA

Sumber Informasi Data :
TRC dan Perangkat Desa

BPBD KABUPATEN DEMAK
Jln. Bhayangkara Baru No 15 Demak 59511
☎Telp/Fax : 0291 682200
📲WA/Telegram : 082226222114
Facebook : Bpbd Kab Demak
Website : http://bpbd.demakkab.go.id
🐤Twitter : @bpbd_demak
📧E_mail : demakbpbd@gmail.com